Sanzengarasu


Sanzengarasu

Tipe Elemen : -
Pengguna : Aoba Yamashiro
Klasifikasi : Ninjutsu
Tipe Jutsu : -
Jarak Serang : -

Sanzengarasu merupakan teknik yang memunculkan burung-burung gagak dengan jumlah yang sangat banyak yang memenuhi area sekitarnya, sehingga menghalangi pandangan musuh. Teknik ini digunakan untuk membingungkan
musuh yang terhalang pandangannya karena burung-burung gagak tersebut, kemudian penggunanya dapat melarikan diri dari musuh. Teknik ini berguna ketika menghadapi musuh yang kuat dimana situasinya tidak memungkinkan untuk menghadapi musuh tersebut. Teknik ini pernah digunakan aoba dalam serial anime Naruto saat dia, Guy, Narutodan Yamato menuju Kumogakure. Ketika dia dan rekan-rekannya menghadapi ikan layar raksasa di tengah lautan, Aoba menggunakan teknik ini untuk menghalangi musuh sementara mereka melarikan diri.


Original script by Madara San ( Narutopedia Indonesia )

Jika Copy Paste tolong sertakan Link Sumber . TETAPKAN SELALU ORIGINALITAS !!!


Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel